Pesan Gembala

PENYEMBAH SEJATI

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. Simon Irianto Dipl. Text. Kemudian Aku akan kembali dan membangunkan kembali pondok Daud yang telah roboh dan reruntuhannya akan kubangun kembali dan kuteguhkan. Kisah Para Rasul 15:16 Pujian dan penyembahan sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari sebuah ibadah gereja. Pemakaian alat musik pun sekarang menjadi semakin menjadi keharusan, bahkan di gereja-gereja yang dulunya menolak pemakaian alat band …

Read More »

BULAN KEMERDEKAAN

Pesan Gembala 1

Oleh: Pdt. Dr. A. L. Jantje Haans 2 Korintus 3:17“Sebab Tuhan adalah Roh; dan di mana ada Roh Allah, di situ ada KEMERDEKAAN.”KEMERDEKAAN adalah hak segala bangsa yang berdaulat penuh di bawah otoritas sebuah negara merdeka dan memiliki pemerintahan yang bebas dari kolonialisme. 17 Agustus 2023, bangsa Indonesia merayakan kemerdekaan yang ke 78 tahun dari penjajahan. Kemerdekaan merupakan pembebasan dari …

Read More »

IMAN

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. Dr. A.L. Jantje Haans Kehidupan rohani akan mati dan tanpa iman orang tidak dapat berkenan di hadapan Allah (Ibrani 11:6). Karena itu, sebagai umat yang percaya kita harus memiliki iman yang sehat dan bertumbuh dengan baik. Kendati demikian, iman bukanlah jalan keselamatan. Satu-satunya jalan keselamatan hanya melalui Sang Juru Selamat, Yesus Kristus. Iman merupakan sarana untuk mendapatkan anugerah …

Read More »

KELUARGA YANG DIBERKATI DAN MEMBERKATI

Pesan Gembala

Pdt. Simon Irianto Dipl. Text. Keluarga adalah benteng utama untuk menjaga nilai-nilai kehidupan. Dalam keluargalah diajarkan takut akan Tuhan, kasih, pengorbanan, penghormatan dan sikap yang benar dalam menghadapi masalah serta memperlakukan orang lain dengan benar. Semua ini bisa terjadi bila semua anggota keluarga berfungsi dengan benar. Suami sebagai kepala keluarga memimpin dengan kasih (1 Timotius 3:4), dan istri sebagai penolong …

Read More »

ROH KUDUS

Pesan gembala

Oleh: Pdt. A.L. Jantje Haans Roh Kudus adalah pribadi ketiga dari Allah Tritunggal yang dijanjikan, kehadiran-Nya untuk menyertai gereja dan umat Kristen sebagai pribadi yang melanjutkan karya Tuhan Yesus Kristus. 40 hari setelah kebangkitan Yesus Kristus dari antara orang mati, dan 10 hari setelah Dia naik ke sorga, Allah mencurahkan Roh Kudus dengan tujuan untuk menunjukkan, bahwa Roh Kudus berperan …

Read More »

PASKAH

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. Dr. A.L. Jantje Haans Paskah bermakna kemenangan dan harapan bagi umat Kristiani, ketika Tuhan Yesus berhasil mengalahkan maut dan bangkit kembali, setelah melalui penderitaan-Nya di kayu salib. Di dalam Perjanjian Lama, Paskah adalah perayaan orang-orang Israel saat memperingati Passover atau bulan purnama pertama setelah ekuinoks vernal.Secara harfiah, Passover memiliki arti ‘melewati’ dan secara khusus dalam tradisi Yahudi merujuk …

Read More »

GEREJA PEMBUAT MURID

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. Simon Irianto Dipl. Text. Gereja dipanggil bukan untuk menciptakan pengemar atau pengikut tetapi murid. Tuhan Yesus memerintahkan jadikan segala bangsa MURID (Matius 28:19-20), mengajar mereka menjadi dewasa, menang dan berdampak di mana pun mereka ada. Murid itu berarti bukan sekedar orang banyak, tetapi orang yang mau belajar dan terus bertumbuh, sehingga suatu saat nanti mereka akan mengajar orang …

Read More »

BULAN DOA

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. A.L. Jantje Haans Alkitab menjelaskan bagaimana Raja Daud, memanjatkan doanya 7x dalam sehari Daud memuji-muji Tuhan. Ini artinya Daud memiliki persekutuan yang konsisten dan terus-menerus dengan Tuhan. Demikian juga dengan Daniel. 3x sehari Daniel berlutut, berdoa, serta memuji Allah. Smith Wigglesworth, hamba Tuhan yang dipakai Tuhan membangkitkan orang mati, berkata ia tidak berdoa lebih dari 15 menit, tetapi …

Read More »

EKONOMI KERAJAAN ALLAH

Pesan Gembala 1

Oleh: Pdt. Simon Irianto Dipl. Text. Shalom jemaat yang dikasihi Tuhan!Kita memasuki tahun yang baru, tahun yang luar biasa, tahun di mana Tuhan akan menyatakan kebaikan-Nya di dalam hidup Anda dan saya. Tuhan mau supaya kita tidak hanya menikmati sorga, tetapi juga menikmati kebaikan-Nya ketika kita ada di bumi ini.Di bulan Januari ini, Anda akan menikmati tema “Ekonomi Kerajaan Allah”. …

Read More »

Hadiah Natal Istimewa Di Dalam
Yesus Kristus (the Greatest Gift Of Christmas)

Pesan Gembala

Oleh: Pdt. Dr. A.L. Jantje Haans Natal adalah Christmas yang artinya Mass of Christ atau disingkat Christ Mass, yang diartikan sebagai hari untuk merayakan kelahiran Yesus Kristus.“25 Desember: natus Christus in Betleem Judeae.” 25 Desember, Kristus lahir di Betlehem, Yudea. Sedangkan 25 Desember 336 adalah perayaan Natal pertama kali di dunia. Asal mula perayaan hari raya Natal berkaitan dengan kelahiran …

Read More »